Home » 5 Aplikasi Tukar Pulsa Jadi Uang yang Legit

5 Aplikasi Tukar Pulsa Jadi Uang yang Legit

bgtekno.com – Sedang membutuhkan dana di akhir bulan? Tenang saja karena beraneka cara dapat digunakan. Salah satu caranya adalah dengan memanfaatkan aplikasi tukar pulsa jadi uang. Sekarang ini ada banyak sekali aplikasi tersebut. Tentunya sangat membantu sekali bagi yang membutuhkan dana darurat.

5 Aplikasi Tukar Pulsa Jadi Uang yang Wajib Dikenali

Tentunya untuk menukarkan pulsa jadi uang tersebut, harus ada pulsa di dalam nomor yang sedang digunakan. Karena, pulsa tersebutlah yang nantinya akan cair menjadi uang sungguhan. Di bawah ini, akan disarankan aplikasi yang bisa digunakan untuk menukar pulsa menjadi uang.

aplikasi tukar pulsa jadi uang

1. Aplikasi Zona Convert

Jika ingin menukarkan pulsa menjadi uang dengan mudah, maka bisa mencoba menggunakan aplikasi Zona Convert. Aplikasi ini memang khusus diciptakan untuk menukarkan sebuah pulsa elektrik menjadi uang sungguhan. Cara penggunaannya juga cukup mudah dan praktis.

Sudah banyak yang menggunakan aplikasi ini dan memberikan ulasan yang sangat positif. Untuk dapat mencairkan uangnya, pulsa yang dibutuhkan harus sebesar 100 ribu rupiah. Dari nominal pulsa tersebut, pengguna akan memperoleh uang sebesar 85 ribu rupiah.

Uang yang akan dicairkan bisa dikirimkan melalui via apa pun. Baik itu melalui bank maupun beberapa dompet digital. Pengguna tak perlu khawatir, karena sudah pasti aman dan terpercaya tentunya.

2. Aplikasi Tetra Pulsa

Rekomendasi aplikasi tukar pulsa jadi uang yang selanjutnya yaitu ada Tetra Pulsa. Aplikasi tersebut bisa menjadi solusi, ketika membutuhkan uang pada waktu yang tak terduga. Karena Tetra Pulsa beroperasi selama 24 jam, jadi bisa digunakan dalam waktu tertentu.

Trending:  Lirik Wish You Were Here dan Profil Avril Lavigne

Namun, aplikasi ini hanya melayani beberapa operator saja. Seperti Telkomsel, Three, XL, serta Axis. Operator di luar itu, sayangnya tidak bisa menggunakan aplikasi ini. Tetra Pulsa melayani penggunanya dengan ramah dan juga cepat.

3. Aplikasi Via Pulsa

Untuk yang berikutnya yaitu ada aplikasi Via Pulsa. Aplikasi ini cukup populer dan banyak digunakan oleh orang yang sedang membutuhkan uang di akhir bulan. Via Pulsa melayani berbagai provider atau operator. Jadi, operator apa saja bisa menggunakan aplikasi ini.

Apabila mempunyai pulsa sebesar 100 ribu, maka pengguna hanya akan memperoleh uang sebesar 75 ribu saja. Namun, jika di akhir bulan potongan yang diberikan akan lebih sedikit. Jadi, sangat menguntungkan bila digunakan di akhir bulan saat dana sudah habis.

4. Aplikasi Bagi Pulsa

Solusi untuk menukarkan pulsa menjadi uang yang selanjutnya yaitu ada Bagi Pulsa. Direkomendasikan, karena memiliki kualitas serta pelayanan yang ramah. Selain itu, sudah pasti aman dan uang sudah pasti akan dikirimkan. Jadi, pengguna tak perlu ragu untuk menggunakan aplikasi ini.

Bagi Pulsa ini baru dirilis pada tahun 2021 lalu, jadi bisa dikatakan masih sangat baru. Namun, walaupun tergolong baru tetapi sudah mampu bersaing dengan aplikasi serupa yang lebih dulu muncul. Untuk kualitasnya juga tak perlu diragukan lagi.

5. Aplikasi Zahra Convert

Pengguna juga bisa menggunakan aplikasi dengan nama Zahra Convert. Aplikasi tersebut sudah memiliki cukup banyak pengikut. Namun, sayangnya aplikasi ini tidak beroperasi selama 24 jam. Batas waktu aplikasi ini bekerja hanya sampai jam 11 malam saja.

Apabila tertarik untuk menggunakan aplikasi ini, maka bisa langsung mengunduhnya di Play Store. Untuk potongan biaya yang diberlakukan masing-masing operator berbeda. Jadi, saat akan mencairkan lebih baik ditanyakan terlebih dahulu.

Trending:  Cara Mengunci Galeri di HP Vivo Tanpa Aplikasi

Baca Juga: Cara Menggunakan Pulsa Monetary Telkomsel dan Cara Mengecek

Itulah 5 aplikasi tukar pulsa jadi uang yang bisa digunakan untuk menukarkan pulsa menjadi uang. Sebelum melakukan proses tersebut, sebaiknya cari informasi mengenai ketentuan apa saja agar pulsa dapat cair. Karena, setiap aplikasi memiliki ketentuan yang berbeda-beda.